Sri Bintan, Sehubungan jumat tgl 30 oktober tanggal merah maka kegiatan rutin jumat menyapa disalurkan pada hari ini. Sebanyak 30 warga desa sri bintan yang mendapatkannya. Bapak kepala desa secara langsung menyalurkannya dan didampingi ibu ketua PKK desa sri bintan serta bhabinkamtibmas.
"Jangan dilihat dari apa isi nya, semoga di kondisi sekarang ini dapat membantu kebutuhan sehari-hari" ujar bapak Djumiran.
Bagi warga yang belum mendapatkan insyaallah kami pihak desa sri bintan akan terus menyapa warganya.